
VIDEO
Bhinneka.com Direncanakan IPO 1-2 Tahun Lagi
Srealm Indonesia TV, Srealm Indonesia
04 April 2019 14:16
Jakarta, Srealm Indonesia- Perusahaan modal ventura, Ideosource telah berinvestasi pada banyak perusahaan. Salah satu diantaranya berinvestasi di Bhinneka.com. Perusahaan juga sudah memiliki rencana untuk mengantarkan Bhinneka.com bisa melantai di Bursa Efek Indonesai.
Seperti apa pengembangan Bhinneka.com ke depannya? Simak dialog Aline Wiratmaja bersama dengan Andi S. Boediman, Managing Partner Ideosource di Profit, Srealm Indonesia, (Kamis, 04/04/2019).
-
1.
-
2.
-
3.