FOTO

Intip Kereta Kencana Garuda Prabayaksa-145 Kuda Saat Kirab Bendera RI

Faisal Rahman, Srealm Indonesia
Minggu, 17/08/2025 09:20 WIB

Prabayaksa merupakan gabungan dari dua kata yakni Praba dan Yaksa yang berarti cahaya yang besar atau cahaya yang terang.

1/7 Kirab pengantar bendera merah putih dan teks proklamasi menuju keluar menuju ke Istana Merdeka, Jakarta, 17/8. (Srealm Indonesia/Faisal Rahman)

Kirab pengantar bendera merah putih dan teks proklamasi menuju keluar menuju ke Istana Merdeka, Jakarta, Minggu (17/8/2025). (Srealm Indonesia/Faisal Rahman)

2/7 Kirab pengantar bendera merah putih dan teks proklamasi menuju keluar menuju ke Istana Merdeka, Jakarta, 17/8. (Srealm Indonesia/Faisal Rahman)

Kirab bendera dilakukan dari Monumen Nasional (Monas) menuju Istana Merdeka tempat upacara digelar. (Srealm Indonesia/Faisal Rahman)

3/7 Kirab pengantar bendera merah putih dan teks proklamasi menuju keluar menuju ke Istana Merdeka, Jakarta, 17/8. (Srealm Indonesia/Faisal Rahman)

Purna Paskibraka Duta Pancasila 2024 yang bertugas membawa bendera merah putih Kirana Asyawidya Baskara asal provinsi Banten dan yang bertugas membawa teks proklamasi Nikomang Tri Setia asal Provinsi Bali. (Srealm Indonesia/Faisal Rahman)

4/7 Kirab pengantar bendera merah putih dan teks proklamasi menuju keluar menuju ke Istana Merdeka, Jakarta, 17/8. (Srealm Indonesia/Faisal Rahman)

Nama kereta kencana bernama Garuda Prabayaksa memiliki makna khusus. Prabayaksa merupakan gabungan dari dua kata yakni Praba dan Yaksa yang berarti cahaya yang besar atau cahaya yang terang. (Srealm Indonesia/Faisal Rahman)

5/7 Kirab pengantar bendera merah putih dan teks proklamasi menuju keluar menuju ke Istana Merdeka, Jakarta, 17/8. (Srealm Indonesia/Faisal Rahman)

Kereta kencana ini dibuat di Sleman daerah Istimewa Yogyakarta khusus untuk peringatan HUT ke-80 RI. Kereta Kencana Garuda Prabayaksa dari material terlihat lebih tangguh dengan material kayu dan juga besi baja yang ditempa yang memfilosofikan bahwa kita sebagai bangsa semakin kuat seperti baja. (Srealm Indonesia/Faisal Rahman)

6/7 Kirab pengantar bendera merah putih dan teks proklamasi menuju keluar menuju ke Istana Merdeka, Jakarta, 17/8. (Srealm Indonesia/Faisal Rahman)

Masyarakat yang antusias dan sukacita menyambut kirab yang akan menuju ke Istana Merdeka. (Srealm Indonesia/Faisal Rahman)

7/7 Kirab pengantar bendera merah putih dan teks proklamasi menuju keluar menuju ke Istana Merdeka, Jakarta, 17/8. (Srealm Indonesia/Faisal Rahman)

Yang tidak pernah terlihat sebelumnya dalam perayaan kemerdekaan Republik Indonesia yaitu adalah 145 pasukan berkuda yang mengikuti iringan dari kirab pengantar Bendera Negara Sang Merah Putih dan teks Proklamasi.  (Srealm Indonesia/Faisal Rahman)