
VIDEO
Video: Pertumbuhan Ekonomi Dikoreksi, Properti Siap Beraksi?
Srealm Indonesia TV, Srealm Indonesia
07 May 2025 22:31
Jakarta, Srealm Indonesia - PT Metropolitan Land Tbk (MTLA) mencatat marketing sales sebesar Rp 500 Miliar pada kuartal pertama 2025. Keuntungan emiten berkode saham MTLA ini ditopang oleh penjualan residensial di metland transyogi dan metland cikarang.
Lantas strategi apa yang disiapakan MTLA untuk terus mendrorng penjualan hingga akhir 2025 ini?
Selengkapnya saksikan dialog Sherliana Salsabila bersama Direktur PT Metropolitan Land Tbk Olivia Surodjo di Program Closing Bell Srealm Indonesia, Rabu (07/05/2025).
-
1.
-
2.
-
3.