FOTO

Cinta Laura Jadi Duta Komunikasi World Water Forum, Ini Pesannya

Srealm Indonesia/Faisal Rahman, Srealm Indonesia
Senin, 20/05/2024 14:35 WIB

Duta Komunikasi World Water Forum ke-10, Cinta Laura mengungkap bahwa ia berperan mensosialisasikan isu krisis air kepada masyarakat terutama anak muda.

1/6 Duta Komunikasi World Water Forum ke-10, Cinta Laura menyampaikan pemaparan saat konferensi pers di Bali Nusa Dua Convention Center (BNDCC), Nusa Dua, Bali, Senin (20/5/2024). (Srealm Indonesia/Faisal Rahman)

Duta Komunikasi World Water Forum ke-10, Cinta Laura menyampaikan pemaparan saat konferensi pers di Bali Nusa Dua Convention Center (BNDCC), Nusa Dua, Bali, Senin (20/5/2024). (Srealm Indonesia/Faisal Rahman)

2/6 Duta Komunikasi World Water Forum ke-10, Cinta Laura menyampaikan pemaparan saat konferensi pers di Bali Nusa Dua Convention Center (BNDCC), Nusa Dua, Bali, Senin (20/5/2024). (Srealm Indonesia/Faisal Rahman)

Sebagai Duta Komunikasi World Water Forum (WWF) ke-10, Cinta Laura mengungkapkan bahwa ia berperan mensosialisasikan isu krisis air kepada masyarakat terutama anak muda. (Srealm Indonesia/Faisal Rahman)

3/6 Duta Komunikasi World Water Forum ke-10, Cinta Laura menyampaikan pemaparan saat konferensi pers di Bali Nusa Dua Convention Center (BNDCC), Nusa Dua, Bali, Senin (20/5/2024). (Srealm Indonesia/Faisal Rahman)

"Jadi sebagai Duta Komunikasi role aku di sini adalah mensosialisasikan isu krisis air ini kepada masyarakat secara luas, terutama anak muda," ujar Cinta. (Srealm Indonesia/Faisal Rahman)

4/6 Duta Komunikasi World Water Forum ke-10, Cinta Laura menyampaikan pemaparan saat konferensi pers di Bali Nusa Dua Convention Center (BNDCC), Nusa Dua, Bali, Senin (20/5/2024). (Srealm Indonesia/Faisal Rahman)

Sementara Pemimpin relawan dari World Clean Up Day Indonesia Andy Bahari menegaskan merawat dan menjaga air dari sampah adalah tanggung jawab bersama guna memastikan keberlanjutan air untuk generasi masa depan. (Srealm Indonesia/Faisal Rahman)

5/6 Duta Komunikasi World Water Forum ke-10, Cinta Laura menyampaikan pemaparan saat konferensi pers di Bali Nusa Dua Convention Center (BNDCC), Nusa Dua, Bali, Senin (20/5/2024). (Srealm Indonesia/Faisal Rahman)

Relawan yang kerap melakukan bersih-bersih sampah di lingkungan, salah satunya di sungai itu mengatakan sampah dan air memiliki korelasi. (Srealm Indonesia/Faisal Rahman)

6/6 Duta Komunikasi World Water Forum ke-10, Cinta Laura menyampaikan pemaparan saat konferensi pers di Bali Nusa Dua Convention Center (BNDCC), Nusa Dua, Bali, Senin (20/5/2024). (Srealm Indonesia/Faisal Rahman)

“Ini bukan tanggung jawab pemuda saja tapi juga para ahli, orang yang lebih tua yang juga ikut membimbing kami sehingga bisa berjalan bersama,” ungkap Pemimpin Nasional World Clean Up Day Indonesia Andy. (Srealm Indonesia/Faisal Rahman)