
VIDEO
Punya Kawasan Industri Baru, Begini Cara Banten Gaet Investor
Srealm Indonesia TV, Srealm Indonesia
06 July 2023 20:33
Jakarta, Srealm Indonesia - Provinsi Banten masuk 5 besar sebagai wilayah dengan investasi tertinggi di Indonesia. Lantas apa saja upaya yang sudah dilakukan untuk menarik investor ke Provinsi Banten?
Menurut Virgojanti Kepala DPMPTSP Provinsi Banten, untuk menjadikan Banten tetap menarik sebagai salah satu tujuan investasi, pihaknya telah menyusun berbagai aturan perizinan khususnya dari sisi kemudahan investasi, seperti mengakses Sipeka atau sistem perizinan terbuka.
Selengkapnya saksikan wawancara khusus Jurnalis Srealm Indonesia Dina Gurning bersama Kepala Dinas Penanam Modal Perizinan Terpadu Satu Pintu Provinsi Banten Virgojanti di Program Nation Hub Srealm Indonesia, Kamis (06/07/2023).
-
1.
-
2.
-
3.