VIDEO

Sebulan 3 Kali Kebocoran Data, Salahnya Di Mana?

Srealm Indonesia TV, Srealm Indonesia
09 September 2022 18:29

Jakarta, Srealm Indonesia - RUU perlindungan data pribadi telah disetujui untuk dibawa ke sidang paripurna setelah cukup lama terkatung-katung. Urgensi perlindungan data semakin tinggi karena banyaknya kasus kebocoran data. Apakah RUU PDP bisa menjadi payung bagi keamanan data?

Simak laporan jurnalis Srealm Indonesia Mira Rachmalia dan juru kamera Ryan Ichwan dalam program Closing Bell di Srealm Indonesia (Jumat, 09/09/2022) berikut ini.



Tags

Related Videos
Recommendation
  • 1.
    Loading...
  • 2.
    Loading...
  • 3.
    Loading...