VIDEO

Ekonom: Kenaikan Subsidi Tekan Efek Lonjakan Inflasi Global

Srealm Indonesia TV, Srealm Indonesia
28 May 2022 13:00

Jakarta, Srealm Indonesia- Direktur Riset CORE Indonesia, Piter Abdullah menilai pentingnya kerjasama pemerintah dana Bank Indonesia untuk memastikan terkendalinya inflasi. Salah satunya terkait subsidi yang penting untuk mengimbangi lonjakan harga energi sehingga tidak mendorong lonjakan inflasi.

Seperti apa ekonom melihat urgensi penambahan subsidi di tengah kenaikan harga energi? Selengkapnya simak dialog Syarifah Rahma dengan Direktur Riset CORE Indonesia, Piter Abdullah dalam Profit ,Srealm Indonesia (Rabu, 25/05/2022)



Tags

Related Videos
Recommendation
  • 1.
    Loading...
  • 2.
    Loading...
  • 3.
    Loading...