Kasus Harian Covid-19 Melandai Lagi, Ini Rinciannya
Arie Pratama, Srealm Indonesia
20 April 2022 19:28

Jakarta, Srealm Indonesia - Kasus konfirmasi harian Covid-19 kembali mengalami penurunan. Satuan Tugas Penanganan Covid-19 mengumumkan kasus konfirmasi bertambah 741 hari ini. Dengan demikian total kasus konfirmasi mencapai 6.042.010.
Tambahan 741 kasus konfirmasi hari ini lebih rendah dibandingkan kemarin yang tercatat 837.
Sementara itu kasus sembuh bertambah 4.635 menjadi 5.840.945.
-
1.
-
2.
-
3.