
VIDEO
Habis Demo, Puluhan Halte Transjakarta Dirusak Massa
Srealm Indonesia TV, Srealm Indonesia
09 October 2020 14:17
Jakarta, Srealm Indonesia - Puluhan Halte Transjakarta dibakar dan dirusak massa dalam aksi unjuk rasa menolak UU Omnibus Law Cipta Lapangan Kerja yang digelar Kamis 8 Oktober kemarin. Sementara itu, usai meninjau Halte Transjakarta Tosari, Gubernur DKI Jakarta Anies Baswedan berjanji jajarannya akan segera membersihkan Halte Transjakarta yang rusak/ sehingga dapat segera kembali digunakan, Dan untuk mengetahui informasi terkini terkait situasi terkini di Halte Transjakarta yang mengalami kerusakan, Jurnalis Srealm Indonesia, Andi Shalini akan melaporkannya untuk anda dalam Program Profit, Jumat 09/10/2020 berikut
Tags
Related Videos
Recommendation

-
1.
-
2.
-
3.