VIDEO

Kemenlu: 127 Ribu Pekerja Migran 'Pulang Kampung' Imbas Covid

Srealm Indonesia TV, Srealm Indonesia
17 July 2020 14:25

Jakarta, Srealm Indonesia- Kementerian Luar Negeri RI mencatat adanya kepulangan 127.882 WNI selama 4 bulan terakhir akibat pandemi Covid-19. Menurut Direktur Perlindungan WNI, Kemenlu, Judha Nugraha, para WNI yang pulang kampung ini merupakan pekerja migran yang bekerja di kapal pesiar serta para pekerja yang terdampak dari kebijakan mobilitas di negara setempat.

Oleh karena itu, dalam upaya mengatasi dampak covid-19 ini, Kemenlu memberikan 5 ribu paket bantuan logistik hingga bantuan akses kepulangan ke Tanah Air. Seperti apa dampak pandmei pada WNI di luar negeri? Selengkapnya saksikan dialog Anneke Wijaya dengan Direktur Perlindungan WNI, Kementerian Luar Negeri, Judha Nugraha dalam Power Lunch, Srealm Indonesia (Jum'at, 17/07/2020)



Tags

Related Videos
Recommendation
  • 1.
    Loading...
  • 2.
    Loading...
  • 3.
    Loading...