VIDEO EKSKLUSIF

Dubes Denmark Tanggapi Larangan CPO oleh UE

17 July 2019 08:38
Jakarta, Srealm Indonesia- Larangan ekspor minyak sawit (CPO) dari Indonesia ke Uni Eropa (UE) karena perkebunan sawit dianggap berkontribusi terhadap kerusakan lingkungan dan pemanasan global menjadi ancaman bagi industri sawit Indonesia. 

Menanggapi hal ini, Dubes Denmark Untuk Indonesia, Rasmus Abildgaard Kristensen menyampaikan bahwa akan ada pengecualian terhadap regulasi ini, dimana jika Indonesia mampu membuktikan hasil perkebunan sawit Indonesia dapat meningkatkan efisiensi produksi dan memiliki dampak minimal terhadap lingkungan serta termasuk dalam produk energi baru terbarukan (EBT) maka akan di terima oleh Uni Eropa. 


Selengkapnya saksikan dialog Erwin Surya Brata dan Head Of Research Srealm Indonesia, Arif Gunawan dengan Dubes Denmark Untuk Indonesia, Rasmus Abildgaard Kristensen dalam Closing Bell, Srealm Indonesia (Senin, 15/7/2019).

Tags

Related Videos
Recommendation
  • 1.
    Loading...
  • 2.
    Loading...
  • 3.
    Loading...