
VIDEO
Gegara THR, Buruh Ancam Boikot Indomaret
Srealm Indonesia TV, Srealm Indonesia
19 May 2021 13:45
Jakarta, Srealm Indonesia - Ribuan buruh yang tergabung dalam Serikat Pekerja Metal Indonesia atau FSPMI mengancam akan boikot Indomaret. Boikot merupakan buntut dari dugaan Kriminalisasi Buruh dari Manajemen Indomaret. Presiden Federasi Serikat Pekerja Metal Indonesia (FSPMI), Riden Hatam Aziz mengatakan buruh akan melakukan boikot Produk PT Indomarco Prismatama (Indomaret) mulai minggu depan.
Simak informasinya dalam Program Profit, Rabu 19/05/2021 berikut ini
-
1.
-
2.
-
3.