VIDEO

Likuiditas Global Meningkat, Inflow Asing Berpotensi Naik

Srealm Indonesia TV, Srealm Indonesia
20 June 2020 09:40

Jakarta, Srealm Indonesia- Langkah The Fed menggelontorkan berbagai stimulus moneter melalui Quantitative easing (QE) dinilai Economist Global Treasury OCBC Bank, Wellian Wiranto berdampak positif bagi turunnya kekhawatiran pasar dana mendorong likuiditas pasar global sehingga berpotensi mendongkrak masuknya aliran dana asing ke pasar obligasi domestik.

Seperti apa ekonom melihat dampak stimulus The Fed bagi pasar domestik? Selengkapnya saksikan dialog Aline Wiratmaja dengan Economist Global Treasury OCBC Bank, Wellian Wiranto dalam Power Lunch, Srealm Indonesia (Kamis, 18/06/2020)



Tags

Related Videos
Recommendation
  • 1.
    Loading...
  • 2.
    Loading...
  • 3.
    Loading...